by yayasan KDM | Mar 3, 2021 | Pengumuman
Menanggapi kebijakan pemerintah untuk berada di rumah selama dua minggu ke depan, para pengurus harian dari KDM mengambil langkah cepat. Sejak Sabtu lalu (14/3/2020), adik-adik KDM yang tinggal di asrama sudah diberikan penjelasan dan informasi terkait situasi terkini...
by yayasan KDM | Mar 3, 2021 | Cerita dari Kantor
Selamat tahun baru 2020 untuk semua sahabat KDM. Kami bersyukur memasuki tahun baru ini dengan semangat baru. Yang lebih istimewa tentunya karena tahun ini KDM telah hadir selama 48 tahun! Perjalanan panjang untuk keluarga besar KDM. Untuk itu kami ber dan bersyukur...
by yayasan KDM | Mar 2, 2021 | Kegiatan Kerelawanan
Pada tanggal 15 Januari 2020, empat orang anak KDM yang mengikuti kelas Cook4Change mendapatkan pengalaman kelas yang berbeda dari kelas Cook4Change sebelumnya. Biasanya pada kelas reguler, Cook4Change dilaksanakan di KDM dengan kegiatan utama belajar tentang latar...
by yayasan KDM | Mar 2, 2021 | Aktivitas
Menjawab kebutuhan para remaja di KDM, pada 3 Januari 2020 tim Pengasuhan dan Partisipasi Anak mengadakan kegiatan edukasi seks yang menghadirkan narasumber Bapak Antonius W. Sapto Wardono, S.Psi, Elt. Adik-adik sangat antusias mengikutinya. Dalam membawakan materi,...
by yayasan KDM | Mar 2, 2021 | Aktivitas
Dalam kunjungannya ke Indonesia, Mr. Bert Van Den Broeke, pria yang selama ini dianggap oleh KDM sebagai teman lama, mengajak Anak-anak KDM bersama staf dan keluarga untuk pergi ke arena bermain air Snowbay. Tepat pada 9 Januari 2020, kami menuju lokasi yang telah...